Apa yang dimaksud dengan masa aktif kartu atau masa aktif paket, bagaimana cara menentukan masa aktif berakhir, bagaimana cara melihat masa aktif kartu dan paket serta cara perpanjang masa aktif paket internet. Masa aktif adalah dimana kamu bisa menggunakan suatu produk atau barang dengan penggunaan normal tampa adanya rasa kekawatiran karena sesuatu yang kita gunakan tersebut sudah aktif dan masih dalam keadaan aktif, Masa aktif kartu prabayar bisa kamu dapatkan setelah melakukan isi ulang pulsa, cara mendapatkan perpanjangan masa aktif kartu bisa kamu dapatkan dengan cara manual dan bisa secara otomatis. jangka waktu masa aktif kartu tidak sama semua kartu,namun masing masing kartu akan mendapatkan masa aktif yang berbeda beda,begitu juga setelah melakukan isi ulang pulsa maka masa aktif ditentukan oleh jumlah isi ulang pulsa, ada juga masa aktif di tentukan dari jumlah penggunaan pulsa yang telah kamu pakai. Yang pasti pada umumnya masa aktif kartu dan masa aktif paket internet akan diberikan oleh masing masing provider terhadapt kartu parabayar rata rata 30 hr.
Apakah setelah isi ulang pulsa akan mendapatkan tambahan masa aktif kartu? tergantung dari jenis kartu yang kamu gunakan, karena memang tidak semua jenis kartu yang lansung mendapatkan masa aktif setelah melakukan isi ulang pulsa,selain itu masa aktif juga di tentukan dari masa periode penggunaan pulsa tersebut,misalnya dalam 1 periode kamu melakukan isi ulang pulsa,maka masa aktif yang akan kamu dapakan hanyalah 1 kali saja.
Untuk mengetahui kapan berakhir masa aktif kartu atau cara menentukan kapan berakhirnya masa aktif paket Flash internet,tentunya kamu harus melakukan pengecekan secara manual agar kamu tahu berapa hari lagi masa aktif kartu atau masa aktif pake internet kamu berlaku,tampa kamu cek masa aktif kartu dan masa aktif paket internet maka kamu tidak akan tahu sama sekali kapan masa aktif kartu dan masa aktif paket internet berakhir. Nah,dari sinilah awal mulanya sering kali terjadinya kartu habis masa aktif selanjutnya kartu akan masuk ke masa tenggang, dalam tahap masa tenggang kamu tetap tidak menyadari bahwa kartu yang kamu gunakan sudah masuk pada tahap atau fase yang perlu di perhatikan dan perlu bantuan dengan cara melakukan isi ulang pulsa.
Mengabaikan masa tenggang kartu akan berdampak fatal karena kartu bisa masuk pada fase habis masa tenggang sehingga kartu menjadi hangus dan kartu di nonaktifkan, biasanya kartu yang dalam masa tenggang tidak bisa melakukan panggilan keluar,sms keluar tidak bisa terkirim karena kartu yang digunakan dalam masa tenggang, jadi biasanya kartu yang dalam tahap masa tenggang tidak akan bisa melakukan panggilan keluar dan tidak bisa mengirim SMS. Biasanya kartu dalam masa tenggang apabila digunakan untuk melakukan panggilan keluar dan mengirim SMS tidak akan berfungsi sebagaimana biasanya,meskipun pada saat cek sisa pulsa kamu masih ada dan bahkan jumlah pulsa masih banyak.
Untuk menjaga kartu tetap aktif dan paket internet kamu tidak terbuang atau hangus,ada baiknya cek masa aktif kartu dan pantau masa aktif paket internet secara berkala, cara cek masa aktif kartu as dan cara melihat masa aktif paket internet tidaklah sulit, hanya dengan menekan beberapa kode untuk melihat masa aktif kamu akan lansung bisa mengetahui berapa hari lagi masa aktif kamu akan berakhir.
Kartu As Telkomsel yang admin gunakan sering kali mendapatkan perpanjang masa aktif kartu secara otomatis, beberapa hari yang lalu admin mendapatkan SMS pemberitahuan dari Telkomsel yang mengimformasikan perpanjangan kartu As di perpanjang secara otomatis,kenapa kartu as dapat diperpanjang secara otomatis dan bagaimana cara perpanjang masa aktif secara otomatis, beriktu isi SMS pemberitahuan memperpanjang masa aktif kartu as secara otomatis.
Penggunaan terakhir anda adalah Rp.4847.00 dan telah memenuhi pemakaian pulsa minimum, masa aktif kartu anda diperpanjang selama 30 hr dan akan aktif sampai 13/06/2019
Itulah isi pemberitahuan dari Telkomsel bahwa kartu as mendapatkan perpanjang masa aktif selama 30 hari, masa aktif kartu mendapatkan tambahan perpanjangan masa aktif secara otomatis karena telah memenuhi penggunaan pulsa minimum, jadi jika kamu ingin mendapatkan masa aktif kartu as secara otomatis sebaiknya kamu gunakan pulsa sesuai dengan jumlah penggunaan pulsa minimum.
Apabila kamu mendapatkan perpanjangan masa aktif kartu as secara otomatis tentunya kamu tidak perlu lagi repot repot untuk memperpanjang masa aktif kartu as secara manual. Sebenarnya cara memperpanjang masa aktif kartu terbaru dan cara memperpanjang masa aktif kartu yang lama adalah sama saja caranya,dengan catatan system atau ketentuan belum berubah.
Kamu juga harus tahu perbedaan masa aktif dan masa tenggang,biasanya masa ketika masa aktif habis kamu akan bisa menambah masa aktif kembali setelah melakukan isi ulang pulsa atau kamu telah menggunakan pulsa minimum,maka kamu akan mendapatkan kembali masa aktif, ketika kartu masuk masa tenggang kamu tidak akan bisa melakukan panggilan dan sms keluar,pada saat masa tenggang kartu tidak kamu lakukan isi ulang pulsa,setelah melewati masa 30 hari maka kartu yang kamu pakai akan habis masa tenggang dan kartu habis masa berlaku,itu artinya kamu tidak lagi membutuhkan kartu tersebut. Karena kartu yang habis masa tenggang terkadang tidak bisa isi ulang pulsa, meskipun kamu isi ulang pulsa kartu habis masa tenggang biasanya isi ulang pulsa gagal,kartu habis masa tenggang tidak semua yang bisa di aktifkan kembali,apalagi kartu habis masa tenggang dalam waktu yang cukup lama akan sangat sulit untuk di aktifkan kembali. Jadi, sebelum kartu kamu habis masa tenggang, sebaiknya cek sisa pulsa dan cek masa aktif secara berkala.
Demikianlah cara menambah masa aktif kartu as yang mungkin ada sebagian dari kamu yang belum tahu sama sekali bagaimana cara beli masa aktif kartu, semoga dengan adanya ulasan yang admin ulas dalam artikel ini bisa membantu kamu yang belum tahu cara memperpanjang masa aktif paket internet terbaru.
0 Response to "Cara perpanjang masa aktif otomatis kartu As Telkomsel setelah memenuhi penggunaan pulsa terakhir tercapai"
Post a Comment