Penyebab dan Cara Mengatasi Nomor Kartu Prabayar Tidak bisa dihubungi

Pernahkah kamu menemukan kendala pada saat ingin menghubungi seseorang namun nomor yang kamu telepon tidak dapat dihubungi, pada saat kamu cek nomor yang sedang kamu hubungi ternyata nomornya benar. Tapi mengapa tidak bisa terhubung dengan nomor yang sedang dihubungi. Jika demikian tentu ada penyebab nomor kartu prabayar tidak bisa dihubungi dan bagaimana cara mengatasi nomor kartu tidak bisa dihubungi. Untuk dapat mengatasi nomor tidak bisa dihubungi tentunya kita harus tahu dulu apa penyebab nomor tersebut tidak dapat menerima panggilan masuk. Apakah karena nomor kartu tidak aktif atau sedang menerima panggilan lain.



Penyebab-dan-Cara-Mengatasi-Nomor-Kartu-Prabayar-Tidak-bisa-dihubungi



Nomor tidak dapat dihubungi dipengaruhi oleh beberapa penyebab berikut ini

  • Nomor yang HP nya tidak hidup maka kamu tidak akan bisa menghubungi nomor tersebut
  • Nomor yang sedang menerima panggilan masuk, kamu juga tidak akan bisa tersambung dengan nomor tersebut
  • Nomor yang habis masa tenggang tidak akan bisa kamu hubungi
  • Salah nomor juga menjadi penyebab tidak bisa terhubung dengan nomor yang dihubungi
  • Gangguan sinyal atau jaringan juga dapat menjadi salah satu faktor yang memperngaruhi nomor tidak dapat dihubungi



Setelah mengetahui penyebab nomor tidak dapat dihubungi seperti penyebab tidak bisa tersambung saat melakukan panggilan, sekarang kita coba ulas bagaimana cara mengatasi tidak bisa tersambung dengan nomor tujuan

  • Jika kamu ingin atau sedang menghubungi seseorang, namun HP nya dalam keadaan nonaktif (mati, bisa jadi kendala habis baterai) maka kamu tidak akan bisa menghubungi atau panggilan tidak akan tersambung. Cara mengatasinya kamu bisa coba ulang melakukan panggilan secara berkala, mungkin setelah 10 menit, 30 menit atau bahkan setelah beberapa jam dan beberapa hari, coba ulang kembali melakukan panggilan.
  • Jika nomor yang akan kamu hubungi sedang menerima panggilan lain, kamu juga tidak akan bisa tersambung dengan nomor tersebut karena sedang menerima panggilan / dalam panggilan lain. Cara mengatasinya, coba kamu hubungi kembali secara berkala. Setelah nomor yang ingin kamu hubungi selesai menerima panggilan, dan kamu hubungi kembali maka panggilan kamu akan lansung masuk ke nomor tujuan.
  • Panggilan tidak dapat tersambung atau tidak dapat menghubungi seseorang karena nomor tujuan habis masa tenggang rabayar yang habis masa tenggang tomatis akan hilang sinyal, jika hilang sinyal maka kartu tersebut tidak akan bisa digunakan lagi, termasuk menerima panggilan. Solusi kartu habis masa tenggang coba datang lansung ke gerai dari masing masing kartu yang kamu pakai. Coba ajukan permintaan untuk mengganti kartu, namun dengan nomor yang sama
  • Jika kamu sedang ingi menghubungi seseorang namun panggilan kamu tidak dapat dilakukan, sebaiknya cek dan periksa kembali apakah nomor tujuan yang kamu hubungi sudah benar dan pastikan tidak salah nomor
  • Cara mengatasi tidak bisa menghubungi seseorang jika disebabkan oleh gangguan jaringan atau hilang sinyal, kamu dapat menghubungi nomor tersebut kembali setelah beberapa saat atau setelah beberapa jam.



Untuk bantuan lebih jelas dan akurat kamu juga dapat menghubungi call center dari masing masing kartu yang kamu pakai. Agar kamu dapat kembali menghubungi nomor yang tidak dapat dihubungi. Nah itulah yang dapat admin ulas dalam artikel singkat ini mengenai penyebab dan cara mengatasi nomor kartu prabayar tidak bisa dihubungi. Admin mohon maaf jika ada salah kata dalam penulisan artikel diatas

0 Response to "Penyebab dan Cara Mengatasi Nomor Kartu Prabayar Tidak bisa dihubungi"

Post a Comment