Cara Cek Masa Aktif Voucher Telkomsel Masa Tunggu Voucher Telkomsel

Apa yang dimaksud dengan Voucher internet. Voucher Internet adalah alat atau benda yang kamu perlukan untuk mendapatkan kode voucher internet atau langkah mudah untuk mengisi ulang paket internet. Masing masing operator telah menyediakan voucher internet tentunya dengan beragam kuota dan harga yang ditawarkan, selain itu masa aktif voucher juga beragam.  Silahkan kamu beli voucher internet sesuai dengan kartu yang kamu gunakan,pastikan masa aktif voucher yang akan kamu aktifkan sesuai dengan penggunaan kamu.

Cara-Cek-Masa-Aktif-Voucher-Telkomsel-Masa-Tunggu-Voucher-Telkomsel


Jika kamu belum tahu jumlah kuota voucher internet dan masa aktif vouhcer internet masing masing operator, berikut daftar kuota dan jumlah masa aktif voucher internet yang bisa kamu jadikan patokan ketika kamu ingin membeli voucher internet lengkap dengan cara memasukan kode voucher internet supaya kuota internet aktif setelah kamu imput kode voucher.

Voucher Internet Axis

  • Voucher internet axis kuota 2GB masa aktif 5 hari
  • Voucher internet axis kuota 3GB masa aktif 7 hari
  • Voucher Internet Axis kuota 5GB masa aktif 15 hari
  • Voucher internet Axis kuota 8GB masa aktif 15 Hari
  • Voucher Internet Axis kuota 1,5GB masa aktif 30 Hari
  • Vouchert Internet Axis kuota 3GB masa aktif 30 Hari
  • Voucher internet Axis kuota 5GB masa aktif 30 hari
  • Voucher Internet Axis kuota 8GB masa aktif 30 hari

Voucher Internet 

  • Voucher internet Indosat kuota 1GB masa aktif 7 hari
  • Voucher internet Indosat kuota 6GB (4+2)
  • Voucher Internet Indosat Kuota 10GB(8+2)
  • Voucher Internet Indosat 20GB (15+5)



Voucher internet SmartFren

  • Voucher internet Smartfren kuota 4GB
  • Voucher Internet Smartfren Unlimited


Voucher Internet Telkomsel

  • Voucher internet Telkomsel kuota 1,5GB masa aktif 3 hari
  • Voucher Internet Telkomsel kuota 8GB (6GB Flash + 2GB OMG)
  • Vouhcer Internet Telkomsel Kuota 10GB ( 6GB Reguler + 2GB Kuota lokal + 2GB OMG)
  • Voucher internet Telkomsel kuota 11GB ( 9GB Flash + 2GB OMG)
  • Vouhcer Internet Telkomsel kuota 2,5GB 


Voucher Telkomsel Tri

  • Voucher internet Tri kuota 1GB masa aktif 7 hari
  • Voucher internet Tri BM1
  • Voucher internet Tri BM3
  • Voucher Internet Tri Aon1
  • Voucher internet Tri Aon2
  • Voucher internet Tri Aon3
  • Voucher Tri Internet Aon4
  • Voucher Pulsa Tri 5K
  • Voucher Internet Tri 10K


Voucher Internet XL

  • Voucher Internet XL Kuota 4,5GB
  • Voucher internet XL kuota 8GB
  • Voucher internet XL kuota 15GB


Bagaimana cara melihat masa aktif atau masa tunggu voucher internet Telkomsel,nah jika kamu belum tahu cara mengetahui masa tunggu vouhcer internet Telkomsel ikuti cara cek masa tunggu voucher berikut ini

*132*Nomor SN Voucher tampa 3 digit terakhir# kemudian OK


Kamu dapat melihat Nomor Seri Voucher atau kode Voucher pada kartu voucher yang kamu miliki. Misanya kode Nomor Seri Voucher internet Telkomsel adalah 123456789123 Maka kode dial yang akan kamu gunakan untuk melihat masa tunggu penggunaan voucher internet telkomsel adalah sebagai berikut

  • *132*123456789# OK
Cara menggunakan voucher internet Telkomsel cukup dengan menekan kode *133*kode vouhcer # kemudian ok atau yes, jika kode SN voucher yang kamu imput telah benar. Maka kuota akan masuk kenomor tujuan sesuai jumlah paket internet yang kamu beli.


Dengan menggunakan kode tersebut kamu akan melihat masa tunggu penggunaan voucher internet Telkomsel. Nah itulah yang dapat admin sajikan dalam ulasan artikel singkat ini semoga bermanfaat, admin mohon maaf jika ada salah kata dalam penulisan artikel diatas.

0 Response to "Cara Cek Masa Aktif Voucher Telkomsel Masa Tunggu Voucher Telkomsel "

Post a Comment