Ketahui dual hal ini sebelum Kartu Hangus karena habis masa tenggang

Habis Masa tenggang merupakan momok yang paling menakutkan bagi semua pengguna kartu prabayar, kenapa demikian. Habis masa tenggang adalah hal yang paling sulit untuk dapat menggunakan kartu yang biasa dipakai. Kartu habis masa tenggang hampir sama hal nya dengan kartu yang belum pernah diregistrasi, dengan kata lain kartu tidak bisa digunakan sama sekali, namun bedanya kartu baru setelah diregistrasi bisa dipakai,sedangkan kartu habis masa tenggang walaupun diregistrasi ulang tidak akan dapat aktif kembali jika tidak di urus untuk mengaktifkan kartu hangus karena habis masa tenggang. Kejadian ini banyak di alami dan dirasakan oleh pengguna kartu prabayar yang disebabkan oleh telat isi ulang pulsa, lupa isi ulang pulsa. Mereka baru sadar ketika kartu sudah tidak ada sinyal karena habis masa tenggang. Padahal sebelum memasuki kartu habis masa tenggang ada tahap tahap yang masih memberikan kesempatan agar diaktifkan kartu tersebut.

Ketahui-hal-ini-sebelum-Kartu-prabayar-Hangus-karena-habis-masa-tenggang


Kita anggap saja kartu perdana, pada umumnya kartu perdana memberikan kita masa aktif selama 30 hari,jadi walaupun kamu tidak isi ulang pulsa selama 30 tidak masalah karena kartu sudah mendapatkan masa aktif selama 30 hari, namun dengan catatan kartu perdana telah diregistrasi menggunakan kartu keluarga dan ktp. Bagaimana cara cek masa aktif kartu AS, cara melihat masa aktif kartu simpati dan cara mengetahui masa aktif kartu loop. Kamu bisa cek masa aktif kartu telkomsel melalui dial *888# kode cek sisa pulsa, bisa juga menggunakan aplikasi mytelkomsel.

Bagaimana cara Mendapatkan tambahan masa aktif kartu telkomsel, nah jika kartu yang digunakan sudah habis masa aktif, maka akan masuk masa tenggang dulu. Karena setelah kartu habis masa aktif tidak lansung hangus, karena ada tahap yang bisa kamu manfaatkan untuk mengisi ulang pulsa atau menggunakan sisa pulsa sesuai masa periode untuk kartu as minimal Rp.500, maka secara otomatis kamu akan mendapatkan perpanjangan masa aktif atau tambahan masa aktif kartu As. Sedangkan untuk kartu Simpati bisa membeli pulsa, atau isi ulang pulsa. Maka akan mendapatkan masa aktif pada kartu simpati

Jumlah pulsa atau nominal untuk kartu simpati sangat berpengaruh terhadap penambahan masa aktif waktu pembelian pulsa, supaya mendapatkan masa aktif yang panjang ada baiknya kamu isi ulang pulsa diatas nominal Rp.10.000. Berikut penambahan masa aktif kartu simpati pada saat isi ulang pulsa telkoomsel

  • isi ulang pulsa Rp.5000 akan mendapatkan masa aktif kartu simpati selama 7 hari
  • isi ulang pulsa Rp.10.000 akan mendapatkan masa aktif kartu simpati selama 15 hari
  • isi ulang pulsa Rp.15.000 akan mendapatkan masa aktif kartu Simpati selama 20 hari
  • isi ulang pulsa Rp.20.000 akan mendapatkan masa aktif kartu simpati selama 30 hari
  • isi ulang pulsa Rp.25.000 akan mendapatkan masa aktif kartu simpati selama 30 hari
  • isi ulang pulsa Rp.50.000 akan mendapatkan masa aktif kartu simpati selama 45 hari
  • isi ulang pulsa Rp.100.000 akan mendapatkan masa aktif kartu simpati selama 60 hari
Nah terlihat pada informasi diatas bahwa semakin besar nilai pengisian pulsa maka semakin panjang masa aktif yang diterima oleh kartu prabayar.Namun itu kembali pada masing masing yang punya kartu mau isi pulsa yang berapa saja bebas. Setiap kartu mempunyai cara masing masing yang berbeda untuk perpanjangan masa aktif kartu, baik itu cara perpanjangan masa aktif kartu Simpati, cara perpanjangan masa aktif kartu As dan Perpanjangan masa aktif Kartu Loop.

Kartu Simpati cukup dengan pembelian pulsa saja sudah bisa menambah masa aktif, nah pertimbangan nya adalah berapa lama masa aktif kartu simpati yang ingin kamu dapatkan bergantung dari nilai pulsa yang kamu isi ulang saja, artinya hal ini bersifat akumulatif. Bagaimana dengan perpanjangan kartu Simpati Loop. Nah untuk kamu pengguna kartu Simpati Loop yang sedang menginginkan penambahan masa aktif kartu Loop bisa dilakukan dengan cara isi pulsa waktu kartu dalam masa tenggang, namun jangan biarkan kartu habis masa tenggang baru isi pulsa.

Untuk kartu As, perpanjang masa aktif pada waktu kartu dalam masa tenggang. Artinya setelah masa aktif kartu as habis maka akan masuk dalam masa tenggang, nah dalam masa tenggang ini lah kamu isi ulang pulsa untuk mendapatkan masa aktif kartu as, jika kamu isi ulang pulsa dalam kondisi masih aktif atau masa aktif masih ada. Maka tidak akan menambah masa aktif kartu As. Jadi, isi pulsa pada pada waktu kartu as dalam masa tenggang akan menambah masa aktif kartu As.


Apakah Kartu Halo telkomsel juga mempunyai masa aktif, apakah kartu halo ada masa tenggang. Kartu halo adalah kartu pascabayar. Apa itu kartu pascabayar. Kartun pascabayar adalah kartu yang memberikan kamu kebebasan untuk penggunaan kartu tersebut, meskipun kamu tidak ada pulsa, tidak ada kuota namun kartu halo tetap bisa digunakan untuk komunikasi nelpon dan akses internet (Syarat dan ketentuan berlaku). Nah pada tanggal yang telah disekapati kamu akan ditagih pembayaran atas penggunaan kartu halo tersebut, besarnya jumlah tagihan akan berpatokan pada seberapa sering kamu menggunakan layanan kartu halo.

Untuk perpanjangan kartu Telkomsel Simpati, AS dan Loop ada tiga cara yang bisa kamu lakukan atau kamu coba untuk mendapatkan tambahan masa aktif kartu Telkomsel yaitu


  • Isi ulang pulsa 
  • Menggunakan mininal pulsa sesui periode
  • Membeli masa aktif 
Sebenar nya ada cara supaya kartu tidak hangus, bagaimana cara mengatasi kartu tidak habis masa tenggang. Rahasia mengatasi kartu agar tidak hangus adalah dengan melakukan pengecekan masa aktif secara berkala.Bagaimana cara cek masa aktif kartu Telkomsel, gunakan kode cek pulsa untuk mengetahui kapan habis masa aktif kartu *888#, lalu pilih cek kuota dan pulsa. Pada saat kamu melihat sisa pulsa maka aka terlihat juga masa aktif kartu tersebut. Selain itu gunakan aplikasi mytelkomsel untuk mengontrol kapan masa aktif kartu habis. 

Jika kamu bisa mengontrol masa aktif kartu telkomsel secara berkala, ketika habis pulsa lakukan isi ulang, ketika habis masa aktif segera perpanjang masa aktif kartu telkomsel. Dengan demikian admin yakin dan percaya tidak akan kamu temukan yang namanya kartu hangus karena kartu habis masa tenggang, kartu telkomsel mati karena lupa isi pulsa, kartu tidak ada sinya karena hangus. Admin yakin tidak akan ada pertanyaan tentang bagaimana cara menghidupkan kartu yang mati, cara mengaktifkan kartu yang sudah hangus.


Nah sekiranya itu saja yang bisa admin bagikan dalm ulasan singkat kali ini. Hubungi call center telkomsel jika kamu ingin mendapatkan informasi yang akurat dan jelas. Admin mohon maaf jika ada salah kata dalam penulisan artikel singkat ini yang meurpakan ketidaksengajaan admin dalam menulis.

0 Response to "Ketahui dual hal ini sebelum Kartu Hangus karena habis masa tenggang"

Post a Comment